Cara Membuat Widget Jumlah Posting dan Komentar di Blog

Cara Membuat Widget Jumlah Posting dan Komentar di Blog - Widget ini sangat berguna sekali bagi Anda untuk memberitahukan kepada pengunjung ada berapa artikel dan komentar yang ada di blog kita.

Sebenarnya ini adalah tutorial yang sangat jadul sekali. Mungkin sudah banyak yang tahu tentang widget ini. Widget ini sangat ringan sekali untuk blog Anda. Jadi Anda jangan takut. 

Cara Membuat Widget Jumlah Posting dan Komentar di Blog


Langsung saja ini adalah kodenya. Letakkan kode berikut ini di Tambah Gadget >> HTML / Java Script

<center><script style="text/javascript">
    function showpostcount(json) {
    document.write('Jumlah Posting : <b>' + parseInt(json.feed.openSearch$totalResults.$t,10)
    + '</b><br>');}</script>
    <script src="http://irfansyahpuutra.blogspot.com/feeds/posts/default?alt=json-in-script&callback=showpostcount"></script><script style="text/javascript"></script>
    <script style="text/javascript">
    function numberOfComments(json) {
    document.write('Jumlah Komentar : <b>' + json.feed.openSearch$totalResults.$t +
    '</b><br>');}</script>
    <script src="http://irfansyahpuutra.blogspot.com/feeds/comments/default?alt=json-in-script&callback=numberOfComments"></script></center>

Silahkan ganti tulisan berwarna merah dengan alamat blog Anda sendiri.

3 comments

  1. demonya ga ada sob ?
    jajal dulu lah nyoba penampilan baru hehe
    thanks tutornya ttg cara buat diget jumlah posting dan komentar!
    -keep blogging n blogwalking-

    ReplyDelete
  2. mantap infonya gan, ane masih nuibe nih ntar bisa diterapin ya, hehehe...mampir ke blog ane juga gan, komentarnya ditunggu ya....http://meningkatkan-usaha.blogspot.com/2013/10/mengatur-lebar-halaman-blog.html

    ReplyDelete

Post a Comment

Halaman

Copyright © 2018 Irfan's Blog